
Editor: Murhan
BANJARMASINPOST.CO.ID - Simak cara menonton Drama Korea (drakor) Eternal Monarch di Netflix yang tayang mulai Jumat (17/4/2020) hari ini dibintangi oleh Lee Min ho dan Kim Go Eun.
Bagi pecinta Drama Korea, satu lagi yang akan tayang berjudul The King: Eternal Monarch yang dibintangi oleh aktor Lee Min ho.
Drama The King: Eternal Monarch akan tayang perdana di saluran SBS Korea pada Jum'at (17/4/2020) hari ini yang kemudian tayang di Netflix mulai Sabtu 18 April 2020.
Drama Korea atau drakor The King: Eternal Monarch ini akan menyajikan cerita yang tak biasa karena berlatar belakang dunia paralel.
• Lee Min Ho dan Kim Go Eun Saling Puji, The King: Eternal Monarch Bukan Proyek Pertama
Dilansir dari kompas.com, naskah drama Korea The King Eternal Monarch ini ditulis oleh Kim Eun Sook yang dikenal dengan karya-karya populernya, seperti Descendant of The Sun dan Goblin.
Drakor The King: Eternal Monarch adalah drama fantasi romantis yang menceritakan hubungan dua orang yang berasal dari dunia paralel yang berbeda.
Satu dunia menggambarkan kehidupan modern Korea dengan demokrasi yang sekarang ini, sementara satu dunia lain adalah ketika Korea masih dipimpin oleh satu kerajaan.
Dua tokoh dalam drama Korea tersebut adalah Raja Yi Gon yang dimainkan Lee Min Ho.
Raja Yi Gon akan bertemu dengan Jung Tae Eul yang diperankan Kim Go Eun, seorang detektif di dunia Korea modern.
Kim Go Eun adalah aktris Korea yang terkenal dalam drama Goblin dan Cheese in The Trap.
Hiburan - Terbaru - Google Berita
April 17, 2020 at 11:05AM
https://ift.tt/34JNCem
Cara Nonton The King: Eternal Monarch, Drakor Baru Lee Min ho di Netflix yang Mulai Tayang Hari Ini - Banjarmasin Post
Hiburan - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/32kQdJC
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Cara Nonton The King: Eternal Monarch, Drakor Baru Lee Min ho di Netflix yang Mulai Tayang Hari Ini - Banjarmasin Post"
Post a Comment